Amazon Gratiskan Aplikasi & Game Android Senilai Rp1,3 Jutaan

Amazon Gratiskan Aplikasi & Game Android Senilai Rp1,3 Jutaan

WASHINGTON - Situs jual beli online Amazon, menggelar diskon besar-besaran melalui toko aplikasinya. Hari ini, Amazon menggratiskan sejumlah aplikasi dan 
game berbayar di situsnya dengan total nilai mencapai USD105 (Rp1,3 jutaan).
Pantauan Okezone, beberapa aplikasi berlabel PRO yang sebelumnya berbayar 
dan kini dibanderol secara gratis antara lain, Runtastic PRO GPS, CityMaps2Go Pro, Flightradar24 Pro.
Sementara beberapa game Android yang juga ditawarkan secara gratis meliputi 
Prince of Persia Classic, Unmechanical, Chess and Mate, F18 Carrier Landing II Pro, Pudding Monsters HD, Amazing Alex Premium, Osmos HD, Virtua Tennis Challenge, Plants vs. Zombies, and Table Top Racing.
Sejumlah aplikasi lainnya yang disediakan secara cuma-cuma yakni Wolfram Alpha, Songster Guitar Tabs, Mobile Doc Scanner, RDP Pro Client, TouchDraw, and Oxford Spanish Dictionary. You Just Thought We Were Through. The Sale also Offers up Splashtop Whiteboard, Lecture Notes, A Better Camera, MeteoEarth, Fun English Course, and Adventure Time Game Wizard. 
Amazon mengatakan, diskon itu hanya berlaku selama 24 yang berarti hanya untuk 
hari ini saja. Dimungkinkah setelah promo ini selasai aplikasi dan game tersebut akan kembali dijual oleh Amazon.
Untuk men-download aplikasi tersebut pengguna harus lebih dulu menginstal Aplikasi Amazon di smartphone. Setelah itu, pengguna jua harus mendaftarkan diri pada situs tersebut.


SHARE

Milan Tomic

Hi. I’m Designer of Blog Magic. I’m CEO/Founder of ThemeXpose. I’m Creative Art Director, Web Designer, UI/UX Designer, Interaction Designer, Industrial Designer, Web Developer, Business Enthusiast, StartUp Enthusiast, Speaker, Writer and Photographer. Inspired to make things looks better.

    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar :

Posting Komentar